Implementasi Pendidikan Agama Kristen Dalam Pembentukan Karakter Anak
Abstract
Penulis tertarik untuk menemukan pola pendidikan di dalam keluarga jemaat GMIT Betel Dalehi. Karena anak ada masalah dengan kepribadian terutama rasa percaya diri. Penulis mencari tahu penyebab anak bertumbuh jauh dari karakter kristiani. Penelitian ini hendak memberi jalan keluar bagi orang tua dalam mendidik anak. Usaha untuk mendekati persoalan dilakukan dengan mempelajari fakta dilapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa orang tua belum mampu mempraktikkan bentuk pendidikan yang mampu membuat anak memiliki karakter yang baik. Pola asuh yang diterapkan orang tua cenderung orotiter. Ada pola permisif, yang menyebabkan anak tidak bertumbuh sesuai dengan karakter Kristiani. Bentuk bimbingan dalam keluarga berperan penting terhadap kepribadian anak. Pengetahuan secra teoritis yang dimiliki oleh orang tua di Jemaat betel Dalehi sangat kurang sehingga orang tua belum melaksanakan bentuk pola pendidikan yang seharusnya diberikan dalam keluarga. Pembentukan keluarga Kristen belum dijalankan sesuai dengan seharusnya. Orang tua lebih perlu menerapkan pola demokratis dalam hal memberi pendidikan dalam keluarga.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arozatulo Telaumbanua. “Peranan Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Membentuk Karakter Siswa.” FIDEI: Jurnal Teologi Sistematika dan Praktika 1, no. 2 (2018): 219–231. Accessed June 18, 2019. http://www.stt-tawangmangu.ac.id/e-journal/index.php/fidei/article/view/9.
Cardosa, Freddy. Christian Education. A Guide of the Foundations of Ministry. United States of America: Baker Academic, 2019.
Debora, Kiki, and Chandra Han. “Pentingnya Peranan Guru Kristen Dalam Membentuk Karakter Siswa Dalam Pendidikan Kristen: Sebuah Kajian Etika Kristen .” Diligentia: Journal of Theology and Christian Education 2, no. 1 (January 31, 2020): 1. Accessed August 25, 2020. https://ojs.uph.edu/index.php/DIL/article/view/2212.
Djam’an, Satori, and Aan Komariah. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta, 2010.
Homrighausen, E.G, and I.H. Enklaar. Pendidikan Agama Kristen. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2010.
Ismail, Andar. Ajarlah Mereka Melakukan. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2019.
Jailani, M. Syahran. “Teori Pendidikan Keluarga Dan Tanggung Jawab Orang Tua Dalam Pendidikan Anak Usia Dini.” Nadwa 8, no. 2 (October 19, 2014): 245. Accessed August 31, 2020. http://journal.walisongo.ac.id/index.php/.
Kholifah, Wahyu Titis. “Upaya Guru Mengembangkan Karakter Peserta Didik Sekolah Dasar Melalui Pendidikan Ramah Anak.” Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) 1, no. 2 (April 14, 2020): 135–142. Accessed August 25, 2020. https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jpdk/article/view/614.
Ma’rifataini, Lisa’diyah. “Model Penanaman Nilai-Nilai Karakter Sisswa SMA Berbasis Pendidikan Agama.” EDUKASI: Jurnal Penelitian Pendidikan Agama dan Keagamaan 13 (2015).
Novianty, Alvi. “Pengaruh Pola Asuh Otoriter Terhadap Kecerdasan Emosi Pada Remaja Madya.” Jurnal Psikologi 9, no. 1 (April 25, 2017). Accessed August 27, 2020. https://ejournal.gunadarma.ac.id/index.php/psiko/article/view/1539/1298.
Novita, Dian. “Pengaruh Pola Pengasuhan Orang Tua Dan Proses Pembelajaran Di Sekolah Terhadap Tingkat Kreativitas Anak Prasekolah (4-5 Tahun).” Jurnal Pendidikan 16, no. 2 (2015). Accessed August 31, 2020. http://jurnal.ut.ac.id/index.php.
Purnamasari, Kadek Novia, and Adijanti Marheni. “Hubungan Antara Pola Asuh Otoriter Dengan Perilaku Menjalin Persahabatan Pada Remaja Di Denpasar.” Jurnal Psikologi Udayana 4, no. 1 (2017): 20–29. Accessed August 27, 2020. https://simdos.unud.ac.id.
Ritonga, Nova, and Djoys Anneke Rantung. “Evaluasi Implementasi PAK Keluarga Di GKRI Diaspora Cawang Jakarta Timur.” Shanan: Jurnal Pendidikan Agama Kristen 2, no. 2 (2018). Accessed August 25, 2020. http://ejournal.uki.ac.id/index.php.
Setiadi, Rizky, Andi Lis Arming Gandini, and Umi Kalsum. “Parenting Skill Meningkatkan Pengetahuan Orangtua Tentang Pembentukan Karakter Disiplin Anak Prasekolah.” Poltekita : Jurnal Ilmu Kesehatan 14, no. 1 (May 16, 2020): 18–23. Accessed August 31, 2020. http://jurnal.poltekkespalu.ac.id/index.php/JIK.
Sidjabat, Binsen S. “Pendidikan Politik: Telaah Materi Ajar PAK Di Perguruan Tinggi Umum.” Voice of Wesley: Jurnal Ilmiah Musik dan Agama 2, no. 1 (November 25, 2019): 2. Accessed August 24, 2020. https://jurnalvow.sttwmi.ac.id/index.php/jvow/article/view/20.
———. “Penguatan Guru PAK Untuk Pendidikan Karakter: Melihat Kontribusi Seri Selamat.” Evangelikal: Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat 3, no. 1 (January 2019): 30–48. Accessed August 24, 2020. https://journal.sttsimpson.ac.id/index.php/EJTI/article/download/121/pdf.
Soerjono, Soekanto. Sosiologi Keluarga. Jakarta: Rineka Cipta, 2017.
Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D. Bandung: Alfabeta, 2013.
Tanhidy, Jamin. Karakteristik Sekolah Yang Berhasil Dan Implementasinya Bagi Pendidikan Teologi Di Indonesia, 2016. Accessed August 27, 2020. https://journal.sttsimpson.ac.id/index.php/Js/article/viewFile/21/20.
Tari, Ezra, and Talizaro Tafonao. “Pendidikan Anak Dalam Keluarga Berdasarkan Kolose 3:21.” KURIOS (Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen) 5, no. 1 (April 30, 2019): 24–35.
Wijaya, Hengki. Analisis Data Kualitatif Ilmu Pendidikan Teologi. Makassar: Sekolah Tinggi Theologia Jaffray Makassar, 2018.
DOI: https://doi.org/10.55798/kapata.v1i2.8
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 KAPATA: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.